Islam ialah agama yang sesuai sama fitrah manusia, baik dalam soal ‘aqidah, syari’at, beribadah, muamalah serta yang lain. Allah Allah Azza wa Jalla menyuruh manusia untuk menghadap serta masuk ke agama fitrah ini. Allah Allah Azza wa Jalla berfirman :
“Maka hadapkanlah wajahmu dengan lurus pada agama (Islam) ; (sesuai sama) fitrah Allah yang Dia sudah membuat manusia menurut (fitrah) itu. Tiada pergantian pada ciptaan Allah. (Tersebut) agama yang lurus, namun umumnya manusia tak mengetahui." Ingin tahu betapa indahnya Islam dengan ajarannya? Coba simak kata kata indah Islam seperti yang berhasil di rangkum dari berbagai sumber berikut dibawah ini.
KUMPULAN KATA KATA INDAH ISLAM
Hidup itu indah, jikalau kita tahu cara menghargainya.
Kehidupan ini dipenuhi dengan seribu macam kemanisan tetapi untuk mencapainya perlu seribu macam pengorbanan.
Berusahalah hidup mandiri karena orang lain takkan selamanya ada.
Jika anda ingin mengetahui masa depan anda, perhatikanlah yang sedang anda kerjaakan sekarang. Apapun yang anda kerjakan dengan sungguh-sungguh hari ini adalah pembentuk keberhasilan anda di masa depan, terutama jika anda bijak memilih yang anda kerjakan hari ini.
Hidup itu bagaikan mengendarai sepeda. Untuk menjaga keseimbangan kamu harus tetap melaju.
Cinta memang tidak membuat dunia berputar tetapi dia membuat hidup lebih berarti. Dia bisa membuat dunia terasa lebih indah.
Tak ada yang lebih kuat dari cinta yang tulus dari hati
Kamu harus percaya tuk saling memahami, dan kamu harus memahami tuk saling percaya.
Segala sesuatu memiliki makna, demikian juga kita harus memaknai tangga kehidupan kita sendiri.
Cinta adalah sebuah amalan hati yang akan terwujud dalam (amalan) lahiriah. Apabila cinta tersebut sesuai dengan apa yang diridhai Alloh, maka ia akan menjadi ibadah...
Hidup ini tidak diawali dari suatu teori kebetulan ala Darwinisme. Tapi kehidupan berawal dari penciptaan Allah SWT.
Cinta sejati itu bukanlah bagaimana cara kita untuk memiliki seseorang yang kita sayangi.. Akan tetapi bagaimana cara kita membahagiakan dan menjaga kehormatan serta memuliakannya..
Tujuan adalah kompas kehidupan, hidup tanpa tujuan umpama kapal tanpa nahkoda, hanyut di tengah lautan. Terombang-ambing dihantam arus dan gelombang kehidupan.
Demikian itulah Kumpulan Kata Kata Indah Islam yang bisa tersaji kali ini, insya Alloh nanti di tambahkan lagi pada waktu dan kesempatan berikutnya. Semoga segala keindahan kata kata tadi dapat memperindah kehidupan Anda sehari-hari.